Materi Penjas Kelas XI Semester 1 dan 2 Untuk SMA / MA Kurikulum KTSP

Materi Penjaskes Kelas XI ini adalah sekumpulan materi yang akan kalian dapatkan ketika mengikuti pelajaran Penjasorkes ketika duduk dibangku kelas XI, dan semua materi sudah saya sediakan secara lengkap baik dari semester 1 dan 2 untuk jenjang pendidikan SMA / MA kurikulum KTSP 2006.

Mapel Penjasorkes sendiri seakan menjadi pelajaran wajib yang akan selalu kita dapatkan mulai dari tingkat satuan Sekolah dasar, menengah pertama sampai menengah atas, bahkan sampai jenjang kuliah pun penjas masih di ajarkan.

Budaya hidup sehat mulai diterapkan dari dini dengan mengajarkan pentingnya olahraga bagi kesehatan, ini bisa kita dapatkan dengan melihat adanya pembelajaran pendidikan penjasorkes dari jenjang dasar sampai perguruan tinggi sekalipun.

Seperti kita ketahui bahwa penjaskes tidak hanya membutuhkan ketrampilan psikomotorik saja tetapi ada beberapa aspek penting lainnya, termasuk dengan menguasai Materi Penjas yang berhubungan dengan aspek kognitif / pengetahuan.

Saya berharap anda tidak hanya pandai praktek saja, tetapi pengetahuan dari setiap materi penjas yang kalian dapatkan bisa anda kuasai dengan baik, sebagai contoh mengetahui seluk beluk dari setiap olahraga yang kalian minati, misal bola voli, minamal anda juga harus tahu apa saja teknik dasarnya, pengertian, sejarah, bahkan tahu ukuran lapangan bola voli, sehingga ini bisa anda terapkan tidak hanya disekolah saja, tetapi di masyarakat nantinya jika anda ingin membuat lapangan bisa tahu ukuran dari setiap cabang olahraga, dan minimal menguasai tekniknya.

Untuk menyingkat waktu bagi anda yang ingin belajar penjaskes kelas XI lebih lanjut, bisa mengetahui semua Materi Penjaskes Kelas XI Kurikulum KTSP ini melalui link download yang sudah saya sediakan, saya sudah menyusun rapi setiap materi sesuai dengan cabangnya, sehingga anda bisa belajar lebih mudah. tak hanya itu kalian juga akan tahu soal-soal setiap materi penjas yang ada.

Konsep Materi Penjas Kelas XI / Daftar ISI

materi-penjas-kelas-xi-semester-1-dan-2-ktsp-2006

Sesuai kurikulum KTSP pada jenjang SMA / MA ini kalian akan mendapatkan beberapa materi penjas baik dari permainan besar, permainan bola kecil, aquatik dan lain sebagainya, anda bisa melihat materi yang akan kalian dapatkan lebih lanjut melalui keterangan dibawah ini.

Materi Penjaskeas Kelas XI Semester 1 ( Ganjil )

1.Pelajaran 1 Sepak Bola
  • Teknik Dasar Sepak Bola
  • Strategi Permainan Sepak Bola
  • Formasi Pemain Sepak Bola
  • Taktik Pola Penyerangan Sederhana 
  • Teknik Dasar dan Latihan Tendangan
  • Bentuk-Bentuk Latihan Sepak Bola
  • Evaluasi 1
2. Pelajaran 2 Bulu Tangkis
  • Peraturan Dasar Bulu Tangkis
  • Teknik Dasar Bulu Tangkis
  • Latihan Dasar Pola Pukulan Bulu Tangkis
  • Evaluasi 2
3. Pelajaran 3 Aktivitas Atletik (1)
  • Lari Sambung (Estafet)
  • Lompat Jauh
  • Evaluasi 3
4. Pelajaran 4 Berlatih Pencak Silat (1)
  • Serangan Tangan
  • Serangan Kaki
  • Evaluasi 4
5. Pelajaran 5 Aktivitas Peningkatan Kebugaran (1)
  • Latihan Kelincahan
  • Latihan Kekuatan
  • Latihan Daya Tahan
  • Evaluasi 5
6. Pelajaran 6 Aktivitas Senam (1)
  • Lompat Jongkok
  • Loncat Harimau dan Flik-flak
  • Evaluasi 6
7. Pelajaran 7 Aktivitas Ritmik
  • Senam Taebo
  • Senam Simpai
  • Evaluasi 7
8. Pelajaran 8 Aktivitas Renang
  • Renang Gaya Kupu-kupu
  • Renang Penyelamatan di Air
  • Loncat Indah
  • Evaluasi 8
9. Pelajaran 9 Bahaya HIV/AIDS
  • Mengenal Bahaya HIV/AIDS
  • Tindakan Pencegahan terhadap HIV/AIDS
  • Evaluasi 9
  • Evaluasi Semester 1
Materi Penjaskeas Kelas XI Semester 1I ( Genap )

10. Pelajaran 10  Bola Basket
  • Peraturan Dasar Permainan Bola Basket
  • Teknik Dasar Permainan Bola Basket
  • Evaluasi 10
11. Pelajaran 11 Tenis Meja
  • Peraturan Dasar Tenis Meja
  • Teknik Dasar Tenis Meja
  • Latihan Teknik Dasar Tenis Meja
  • Evaluasi 11
12. Pelajaran 12 Aktivitas Atletik (2)
  • Lempar Lembing
  • Loncat Tinggi
  • Evaluasi 12
13. Pelajaran 13 Berlatih Pencak Silat (2)
  • Teknik Belaan
  • Teknik Menguasai Lawan
  • Evaluasi 13
14. Pelajaran 14 Aktivitas Peningkatan Kebugaran (2)
  • Latihan Sirkuit
  • Tes Kebugaran Jasmani
  • Evaluasi 14
15. Pelajaran 15 Aktivitas Senam (2)
  • Guling Lenting
  • Lompat di Atas Kuda-Kuda
  • Evaluasi 15
16. Pelajaran 16 Aktivitas Ritmik (2)
  • Latihan Senam Ritmik dengan Pita
  • Latihan Senam Irama dengan Tali
  • Evaluasi 16
17. Pelajaran 17 Aktivitas Renang (2)
  • Kombinasi Renang
  • Penyelamatan di Air
  • Evaluasi 17
18. Pelajaran 18 Penjelajahan Bukit
  • Perencanaan Kegiatan Penjelajahan
  • Keterampilan Penyelamatan dalam Penjelajahan
  • Evaluasi 18 
19. Pelajaran 19 Hidup Sehat
  • Memanfaatkan Waktu Luang dengan Berolahraga
  • Menerapkan Perilaku Hidup Sehat
  • Evaluasi 19 
Itulah daftar isi kumpulan materi penjas kelas XI yang akan kalian dapatkan, jika anda membutuhkan materinya bisa download langsung melalui link dibawah ini ya;

Download Materi Penjas Kelas XI Untuk SMA / MA Kurikulum KTSP 2006

Untuk mendownloadnya silahkan anda pilih pada tulisan Download dan klik saja secara otomatis akan menuju ke link download yang sudah saya sediakan.

Semester 1
  1. Materi Penjas Sepak Bola Kelas XI | Download
  2. Materi Penjas Bulu Tangkis Kelas XI | Download
  3. Materi Penjas Aktivitas Atletik (1) Kelas XI | Download
  4. Materi Penjas Pencak Silat (1) Kelas XI | Download
  5. Materi Penjas Aktivitas Peningkatan Kebugaran (1) Kelas XI | Download
  6. Materi Penjas Aktivitas Senam (1) Kelas XI | Download
  7. Materi Penjas Aktivitas Ritmik Kelas XI | Download
  8. Materi Penjas Aktivitas Renang Kelas XI | Download
  9. Materi Penjas Bahaya HIV/AIDS Kelas XI | Download
Semester 2
  1. Materi Penjas Bola Basket Kelas XI | Download
  2. Materi Penjas Tenis Meja Kelas XI | Download
  3. Materi Penjas Aktivitas Atletik (2) Kelas XI | Download
  4. Materi Penjas Berlatih Pencak Silat (2) Kelas XI | Download
  5. Materi Penjas Aktivitas Peningkatan Kebugaran (2) Kelas XI | Download
  6. Materi Penjas Aktivitas Senam (2) Kelas XI | Download
  7. Materi Penjas Aktivitas Ritmik (2) Kelas XI | Download
  8. Materi Penjas Aktivitas Renang (2) Kelas XI | Download
  9. Materi Penjas Penjelajahan Bukit Kelas XI | Download
  10. Materi Penjas Hidup Sehat Kelas XI | Download
Download juga materi penjas lainnya untuk jenjang SMA / MA :


Nah selesai sudah Materi Penjas Kelas XI SMA / MA yang bisa saya berikan, semoga bisa bermanfaat dan membantu bagi anda semuanya yang membutuhkannya, dan semoga bisa mejadi sarana belajar anda dirumah dengan adanya rangkuman materi penjas kelas XI diatas dalam bentuk buku elektronik.

Jangan lupa untuk share ke teman-teman kalian juga, semoga bermanfaat, terimakasih
Powered by Blogger.